Malang – 4 Program Studi UIN Maulana Malik Ibrahim Malang di tahun pandemi 2021 resmi memperoleh sertifikat internasional AUN-QA pada tanggal 20 November 2020. Meskipun telah ditetapkan sebagai program studi yang tersertifikasi AUN-QA namun sertifikat secara resmi baru diterima oleh Lembaga Penjaminan Mutu UIN Maliki pada tanggal 10 Juni 2021....